Pada saat ini dimana- mana harga naik , kebutuhan pokok pun mulai menaik ,dari beras , cabai , minyak , ikan dll.Uang untuk makan pun otomatis akan menaik, untuk mahasiswa seperti saya dengan uang jajan yang pas-pasan sangat sulit untuk mengikuti kenaikakn harga pangan tersebut.Untuk makan kenyang saja susah sekali padahal kebutuhan vitamin dan protein harus terpenuhi.
Makan apakah yang sangat murah tapi sudah terdapat protein , vitamin serta zat besi yang bagus??Menurut saya adalah nasi padang , dengan harga Rp.10000 kita mendapatkan Nasi putuh yang banyak dengan sayuran yang ,enyehatkan seta kuah yang menyegarkan dengan pilihan beraneka ragam lauk , bisa dengan ayam ,perkedel , telur atau usus.
Disarankan kepada mahasiswa yang uang jajanya pas-pasan bisa menikmati santapan nasi padang dengan hnya mengeluarkan Rp.10000 kita bisa kenyang dan mengucapkan Alhamdulillah :)
0 komentar:
Post a Comment